Sinopsis Conclave Film Pemilihan Paus yang Penuh Drama dan Fakta Menariknya Film Conclave menjadi salah satu tontonan paling dinanti bagi para penggemar drama politik, sejarah, dan religius. Disutradarai oleh Edward Berger, yang sebelumnya sukses dengan “All Quiet on the Western Front,” film ini mengangkat proses pemilihan Paus di balik tembok-tembok Vatikan yang selama ini tertutup […]
Sinopsis Conclave Film Pemilihan Paus yang Penuh Drama dan Fakta Menariknya
